Semua insan punya aura...sedikitnya tiga lapisan aura, satu per satu:aura dasar, aura kesihatan, aura luar ..tiga-tiganya saling mempengaruhi apakah itu merah, jingga, kuning, hijau, biru, indigo, unggu, pink, hitam,coklat, silver, putih, emas, kristal.. semua punya kelebihan masing-masing. Ada yang ketiga lapisan auranya itu sama wamanya, ada yang dua lapisan auranya sama warnanya, dan ada yang ketiga-tiga lapisan auranya sama semua warna auranya ..tiada masalah..yang utama bukanlah warna auranya apa.. tetapi seberapa jernih,kuat, halus, sejuk, terang, harum perputaran energi(cahaya) aura pada ketiga lapisan aura hamba-Nya itu. Semakin jernih, kuat, halus,sejuk, terang, harum putaran energi(cahaya) aura pada ketiga lapisan auranya itu maka mencerminkan semakin bersih sucinya kondisi batin, hati, jiwa sang hamba-Nya itu... yang dapat terdeteksi saat terhubungnya titik halus mata ketiga dan titik pusat tengah dada tubuh eterik yang tak terlihat secara kasat mata.
*Dikutip dari Catatan Harian Membuka HatiMas Yos Wiyoso Hadi, Direktorat Jenderal PajakDepartemen Keuangan RI, domisili di Jakarta
No comments:
Post a Comment